Mesin double sizer block board pilihan

Block board yang sudah dipress akan dipotong sesuai ukuran yang ditentukan pada rencana produksi pada pembuatan block board pilihan

Mesin double sizer block board pilihan dilengkapi dengan dua gergaji potong pada sisi lebar dan sisi panjangnya sehingga pada proses pemotonga ini akan dihasilkan pemotongan yang benar - benar presisi dimana pada hasil potongan ini selain menghasilkan potongan plywood dengan ukuran yang baku juga menghasilkan side cut yang mempunyai lebar standard dimana sidecut ini bisa dimanfaatkan sebagai stick pembatas pada saat pendempulan block board pilihan

Pada saat proses pemotongan ini kita akan menggunakan mesin double sizer block board pilihan dimana pada mesin ini pemotongan dilakukan secara otomatis baik pada sisi lebar maupun panjangnya

Baca juga : Pemotongan block board pilihan


Mesin double sizer block board pilihan dilengkapi dengan dua gergaji potong pada sisi lebar dan sisi panjangnya sehingga pada proses pemotonga ini akan dihasilkan pemotongan yang benar - benar presisi dimana pada hasil potongan ini selain menghasilkan potongan plywood dengan ukuran yang baku juga menghasilkan side cut yang mempunyai lebar standard dimana sidecut ini bisa dimanfaatkan sebagai stick pembatas pada saat pendempulan block board pilihan

Pada mesin yang satu ini juga dilengkapi dengan roll besi yang berputar berjumlah empat roll pada satu sisi pemotong lebar dan empat roll pada posisi panjang dimana roll ini berfungsi sebagai penekan block board yang dipotong agar tidak lari sehingga hasil potong tidak serong
untuk penggeraknya dilengkapi beberapa motor listrik penggerak yang menggerakkan roll konveyor dan motor penggerak gergaji

Pemasangan gergaji juga sangat menetukan baik tidaknya hasil potongan block board dimana gergaji harus diatur ketinggiannya tidak terlalu tinggi dan tidak terlalu rendah

Baca juga : Finishing block board pilihan


Proses pemotongan block board pilihan :

  1. Block board dikeluarkan dari selobang mesin hot press
  2. Lalu dibawa menuju table lifter input mesin double sizer
  3. Ketinggian tumpukan block board yang akan dipotong disejajarkan dengan input konveyor mesin
  4. Dorong satu persatu block board ke roll konveyor mesin double sizer hingga menyentuh roll besi penekan yang mengantarkan block board ke gergaji pemotong lalu gergaji memotong block board sesuai ukuran lebar dan panjang yang ditentukan
  5. Setelah satu block board terpotong dilanjutkan dengan pengukuran hasilnya dengan mengikuti standard ukuran potongan block board dimana standard lebar dan panjang potongan tidak boleh kurang dan lebihnya maksimal satu milimeter, sedangkan standard diagonal juga harus memenuhi standard maksimal dua milimeter
  6. Apabila semua persyaratan sudah sesuai dengan standard maka pemotongan bisa dilakukan secara masal sampai tumpukan block board terpotong semua

Baca juga : Block board pilihan

Pada proses pemotongan ini sangat menentukan pembentukan dimensi sebuah block board sesuai standard dimana pada proses ini merupakan kegiatan finishing block board pilihan yang memerlukan ketelitian dalam melakukannya

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Mesin double sizer block board pilihan"

Posting Komentar