Logs pecah dan logs end sebagai bahan dasar pembuatan balken

Pada proses produksi block board sering kita jumpai logs yang pecah dimana logs ini mempunyai kondisi pecah parah yang bisa diketahui dari proses pengukuran logs yang dikirim dari supplier logs dengan pecah terbuka yang sangat panjang sehingga logs ini dimasukkan pada kriteria logs afkir yang tidak termasuuk dalam hitungan pembelian logs sehingga logs tersebut akan kita manfaatkan sebagai bahan dasar pembuatan balken dengan cara memilih bagian yang bisa dibelah membentuk balken untuk pembuatan bare core penyusun block board pilihan

Pada proses produksi block board sering kita jumpai logs yang pecah dimana logs ini mempunyai kondisi pecah parah yang bisa diketahui dari proses pengukuran logs yang dikirim dari supplier logs dengan pecah terbuka yang sangat panjang sehingga logs ini dimasukkan pada kriteria logs afkir yang tidak termasuuk dalam hitungan pembelian logs sehingga logs tersebut akan kita manfaatkan sebagai bahan dasar pembuatan balken dengan cara memilih bagian yang bisa dibelah membentuk balken untuk pembuatan bare core penyusun block board pilihan    Sedangkan pada proses pemotongan logs yang panjang jika kita potong sesuai ukuran panjang keperluan akan menyisakan sisa logs yang ukurannya kurang dari standard maka logs ini dinamakan dengan logs end dimana logs ini juga bisa kita manfaatkan menjadi bahan dasar pembuatan balken dengan cara menggergaji logs tersebut di mesin band saw


Sedangkan pada proses pemotongan logs yang panjang jika kita potong sesuai ukuran panjang keperluan akan menyisakan sisa logs yang ukurannya kurang dari standard maka logs ini dinamakan dengan logs end dimana logs ini juga bisa kita manfaatkan menjadi bahan dasar pembuatan balken dengan cara menggergaji logs tersebut di mesin band saw


Baca juga : Balken yang dipakai pada pembuatan bare core


Pada logs pecah dan logs end ini jika dimanfaatkan akan menghasilkan balken dengan ukuran tebal dan lebar yang masih standard sedangkan panjangngnya memang sudah tidak standard, tetapi pada pembuatan bare core tetap digunakan karena pada dasarnya pembuatan bare core merupakan lapisan yang tersusun oleh beberapa kumpulan stick kayu yang sering kita sebut dengan core piece dimana pada ukuran core piece ini memang tidak memerlukan ukuran yang panjang standard, asalkan tebal dan lebarnya mencukupi persyaratan maka balken yang kita buat bisa menghasilkan bare core


Baca juga : Core piece bare core block board pilihan



Justru jika core piece dibuat ukuran panjang maka akan kesulitan untuk mendapatkan kelenturannya dimana kelenturan susunan pada bare core sangat diperlukan agar core piece saling mengikat kuat pada saat proses penyusunan sehingga kita peroleh bare core yang kuat dan tidak mudah rontok

Baca juga : Bare core block board pilihan


Bahan dasar pembuat balken selain dari logs yang pecah dan logs yang kurang standard, juga bisa kita dapatkan dari beberapa logs dengan cacat yang lain



Logs yang dimaksud adalah logs pecah dari mesin pengupas

Logs ini merupakan logs yang pecah pada saat logs dikupas dimesin pengupas logs dimana pada saat logs dikupas terjadi pecah yang tidak beraturan yang disebabkan karena kondisi logs yang kurang bagus karena bebarapa cacat logs seperti cacat gerowong, pecah cincin dan retak dimana pada logs dengan kondisi seperti itu jika dipaksa dilakukan pengupasan maka akan terjadi pecah tidak beraturan sehingga logs akan dimanfaatkan untuk pembuatan balken


Baca juga : 

Subscribe to receive free email updates: