Mesin rotary 5 feet plywood pilihan

Mesin rotary 5 feet plywood pilihan adalah mesin rotary yang fungsinya mengupas veneer short core plywood pilihan yang dihasilkan dari pengupasan logs yang panjangnya 4 feet atau 130 cm, dimana veneer ini akan dijadikan lapisan veneer inti pada pembuatan plywood pilihan


Mesin rotary 5 feet plywood pilihan adalah mesin rotary yang fungsinya mengupas veneer short core plywood pilihan yang dihasilkan dari pengupasan logs yang panjangnya 4 feet atau 130 cm, dimana veneer ini akan dijadikan lapisan veneer inti pada pembuatan plywood pilihan


Kegiatan mesin rotary 5 feet plywood pilihan ini dilakukan pada tahapan proses rotary lathe veneer plywood pilihan yang dikelompokkan kegiatannya pada proses pembuatan veneer plywood pilihan

Mesin ini juga bisa digunakan untuk mengupas logs dengan panjang 3 feet atau 100 cm


Logs yang masuk ke mesin ini berdiameter antara 25 cm sampai dengan 100 cm dengan panjang antara 130 cm hingga 135 cm


Terkadang mesin ini juga digunakan untuk mengupas logs dengan panjang 3 feet atau 100 cm, yang merupakan potongan sisa dari logs cutting yang masih bisa dimanfaatkan untuk membuat plywood 3 feet x 6 feet atau 3 feet x 7 feet


Mesin ini dilengkapi dengan spindle pada kanan dan kiri body mesin yang gunanya untuk memperkuat logs pada saat pengupasan


Kelengkapan lainnya yang dimiliki oleh mesin rotary ini adalah mesin hoist yang berguna untuk mengangkat logs jika logs dengan diameter diatas 90 cm


Mesin hoist adalah derek pengangkat barang yang cara kerjanya otomatis dilengkapi dengan kawat seling sebagai tali pengangkat, motor penggerak, dan besi pencengkram barang yang bisa ditarik memanjang dan dipendekkan sesuai dengan keinginan




Fungsi dari mesin hoist ini, adalah ;

  • Untuk mengangkat logs yang berdiameter besar, yang susah untuk diangkat
  • Mengangkat logs dari posisi yang jauh di depan mesin untuk dikupas lebih dahulu
  • Berfungsi sebagai penyangga saat penempatan titik pusat chuck spindle
  • Menyusun logs agar rapi
  • Mengangkat pisau rotary saat terjadi pergantian pisau
Logs dengan kondisi gerowong juga bisa dimasukkan ke mesin ini asalkan di sesuaikan dengan pemakaian chuck spindle yang tersedia di mesin

Mesin ini juga dipakai saat menjumpai logs berbentuk segitiga atau logs bekas kupasan rotary 9 feet yang pecah, dengan mengupas logs tersebut maka akan diperoleh kupasan awalnya berupa random core, tetapi ketika logs sudah bulat, maka logs ini akan bisa menghasilkan short core opc plywood pilihan

Subscribe to receive free email updates: